SELAMAT DATANG

SELAMAT DATANG DI WEB PROPERTY MOBIL

Sabtu, 11 April 2020

Toyota Hiace

Toyota Hiace - Keunggulan pada Toyota Hiace ini adalah bisa menampung hingga 11 penumpang serta pengemudinya. Ditambah, mobil ini cocok dibawa berkendara untuk aktivitas kerja ataupun sebagai kendaraan travel karena memiliki daya tampung yang cukup besar. Oleh karena itu, Toyota merilis Hiace dengan bentuk mini bus di pasar otomotif Tanah Air sebagai mobil komersial yang fungsional. Sebagai kendaraan yang fungsional, Toyota Hiace tentu hadir dengan menawarkan berbagai spesifikasi, termasuk fitur yang dapat menunjang setiap aktivitas, khususnya pada sektor transportasi atau bidang traveling.



Spesifikasi Toyota Hiace
Mesin
Tipe Mesin
4 Cylinders In-Line, 16 Valve, DOHC D-4D
Isi Silinder
2,494 cc
Diameter x Langkah
92.0 x 93.8 mm
Daya Maksimum
102 Ps /3,600 Rpm
Torsi Maksimum
26.5 Kgm /1,600-2,400 Rpm
Suplai Bahan Bakar
Common Rail Type
Bahan Bakar
Diesel
Transmisi
Manual 5 Kecepatan
Dimensi
Panjang
5380 mm
Lebar
1880 mm
Tinggi
2285 mm
Jarak Sumbu Roda
3110 mm
Jarak Pijak Depan
1655 mm
Jarak Pijak Belakang
1650 mm
Berat
2070 Kg
Kapasitas Tangki
70 L


Harga : Rp. 529.900.000,00

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Mini Cooper 5 Door

Mini Cooper 5 Door - Produsen mobil Mini telah meluncurkan mobilnya yang bernama Mini Cooper 5 Door. Mobil tersebut resmi dirilis di pasar o...